Medsos Dibatasi, Pengguna Marak Gunakan VPN, Waspadai 3 Bahayanya

oleh -4.123 views

Menurut Alfons, lewat profiling ini penjahat siber bisa membuat peta kebiasaan seseorang dan dimanfaatkan untuk mengarahkan opini si pengguna.

“Kalau (VPN) dipakai dalam jangka waktu lama profil kita bisa ketahuan. Misal ketahuan kita suka otomotif, pilihan politik seperti apa, bisa disalahgunakan kayak kasus Cambridge Analytica,” katanya.

Pembatasan akses medsos dan layanan pesan instan seperti WhatsApp, Facebook dan lainnya akan dilakukan bertahap.

Proses bertahap itu karena kelima operator telekomunikasi di Indonesia tidak bisa langsung memberlakukan pembatasan akses sekaligus

Pembatasan akses medsos sebagai upaya mencegah penyebaran informasi hoaks menyangkut adanya kerusuhan 22 Mei di Jakarta.

Akibat pembatasan tersebut mengurangi kecepatan pengguna mengunggah dan mengunduh konten foto atau video, demikian Cnnindonesia.com.

 

Editor: Chandra Adi Putra